Berita

Begini Sikap AMIN Usai Pengumuman Hasil Pilpres 2024

JAKARTA, Jambiseru.com – Pasangan capres-cawapres nomor urut 1, Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar (AMIN) menyatakan sikap untuk menggugat hasil Pilpres 2024 ke Mahkamah Konstitusi (MK). AMIN menilai proses pilpres banyak ketidaknormalan dan penyimpangan. “Kami memutuskan tim hukum AMIN maju ke MK, menyampaikan ke majelis kekurangan dan penyimpangan proses pilpres,” ujar

Berita

Daftarkan Bacaleg ke KPU, PPP Targetkan 8 Kursi di DPRD Jambi

JAMBI, Jambiseru.com – Partai Persatuan Pembangunan (PPP) secara resmi mendaftarkan Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) DPRD Provinsi Jambi ke Komisi Pemilihan Umum (KPU). Proses pendaftaran dilakukan langsung oleh Ketua DPW PPP Provinsi Jambi, M Fadhil Arief. Fadhil tiba di kantor KPU Provinsi Jambi sekitar pukul 10.00 WIB. Ia datang bersama seluruh

Berita

Kehadiran Sandiaga Uno di Acara PPP Jadi Sorotan

Jambi Seru – Kehadiran Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf), Sandiaga Uno di Acara Partai Persatuan Pembangunan (PPP) menuai sorotan. Pasalnya, Sandiaga Uno masih menjabat sebagai Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra. Kehadiran Sandiaga Uno di acara PPP itu menjadi sorotan, lantaran dirinya diisukan bakal bergabung dengan PPP. Apalagi, PPP

Berita

Kuota Bacaleg PPP dari Kabupaten Hingga Pusat Sudah Lengkap

Jambi Seru – Menurut Pelaksana tugas (Plt) Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Muhammad Mardiono, kuota bakal calon legislatif (Bacaleg) PPP dari kabupaten hingga pusat sudah lengkap. Katanya, setiap bacaleg dari setiap tingkatan jumlahnya sudah sesuai dan tinggal penguatan saja. “Alhamdulillah seluruh bacaleg baik kota/kabupaten provinsi dan DPR RI sudah

Partner

Pilpres 2024: PPP Belum Nyatakan Sikap

Jambiseru.com – Jelang Pilpres 2024, Partai Persatuan Pembangunan (PPP) ternyata belum menyatakan sikap mendukung kader atau kader partai lain. Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Suharso Monoarfa, menyatakan, hingga kini belum ada keputusan mengenai pencalonan dirinya maupun kader lain maju sebagai calon presiden (capres) maupun calon wakil presiden (cawapres) di

Berita

PPP Tak Setuju Pelaksanaan Pemilu Bulan Mei 2024

Jambiseru.com – Partai Persatuan Pembangunan (PPP) nyatakan tak setuju pelaksanaan Pemilu digelar bulan Mei 2024. Pernyataan tidak setuju tersebut disampaikan Sekretaris Fraksi PPP, Achmad Baidowi. Dikatakan Baidowi, jika partainya tidak sepenuhnya setuju terkait usulan pemerintah terkait pelaksanaan pemilu dilakukan pada 15 Mei 2024. Namun menyikapi usulan tersebut, PPP tetap akan

Berita Jambi

Setelah PPP,  Giliran Golkar Usulkan Nama Cawabup Merangin

Jambiseru.com – Jabatan Wakil Bupati Merangin tampaknya menjadi incaran para partai pengusung. Setelah PPP, giliran Golkar yang usulkan nama Calon Wakil Bupati (cawabup). Tak ingin ketinggalan dengan PPP, Senin (13/9/2021) Partai Golkar dikabarkan menggelar rapat internal. Dalam rapat tersebut, DPD II Golkar Merangin mengusulkan nama-nama calon wakil bupati ke DPP

rabu02092020

PPP Putuskan Usung Fachrori-Syafril di Pilgub Jambi

PPP Putuskan Usung Fachrori-Syafril di Pilgub Jambi JAMBISERU.COM – Partai Persatuan Pembangunan (PPP) memutuskan dukungan di Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jambi ke pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Jambi, Fachrori Umar-Syafril Nursal. Baca Juga : Warga Eka Jaya Dikejutkan dengan Penemuan Seorang Laki-laki Gantung Diri di Pohon Karet Sebelum memberi dukungan ke

selasa25082020

PPP Serahkan SK Dukungan ke Fadhil-Bakhtiar Untuk Pilkada Batanghari

PPP Serahkan SK Dukungan ke Fadhil-Bakhtiar Untuk Pilkada Batanghari JAMBISERU.COM – Beredarnya isu pengalihan dukungan Partai Persatuan Pembangunan (PPP) pada pilkada Batanghari, akhirnya terpatahkan. PPP secara resmi menyerahkan SK dukungannya pada pasangan Fadhil-Bakhtiar. Baca Juga : 1 warga Rimbo Bujang Dinyatakan Positif Covid-19 Penyerahan Surat Keputusan (SK) dari Dewan Pimpinan Pusat

Batanghari

SAH! PPP Berikan Surat Rekomendasi Dukungan untuk Fadhil-Bakhtiar

SAH! PPP Berikan Surat Rekomendasi Dukungan untuk Fadhil-Bakhtiar Jambi, Batanghari – Partai Persatuan Pembangunan (PPP) akhirnya memastikan memberikan surat rekomendasi dukungan untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Batanghari Tahun 2020 untuk pasangan bakal calon bupati dan wakil bupati Batanghari M. Fadhil Arief dan Bakhtiar. “Iya, untuk Pilkada Batanghari sudah, saat ini

Politik

Didukung PPP, Fadhil : Terima Kasih Sudah Mempercayai Saya

Didukung PPP, Fadhil : Terima Kasih Sudah Mempercayai Saya Jambi Seru, Muarabulian – M Fadhil Arief mengucapkan terima kasih kepada Partai Persatuan Pembangunan (PPP) yang telah memberi dukungan untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Batanghari Tahun 2020. “Alhamdulillah kita ucapkan terima kasih kepada PPP yang telah mempercayakan dan memberikan dukungan kepada

Batanghari, Jambi

Breaking News! PPP Beri Dukungan ke Fadhil Arief

Breaking News! PPP Beri Dukungan ke Fadhil Arief Jambi Seru, Muarabulian – Partai Persatuan Pembangunan (PPP) akhirnya telah menentukan arah dukungan pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Batanghari tahun 2020. Berdasarkan informasi yang didapat dukungan partai berlambang Ka’bah tersebut diberikan kepada M. Fadhil Arief sebagai calon Bupati Batanghari. Iwan Gunawan salah

Berita, Pilgub, Politik

Al Haris Daftar Cagub di Tiga Partai Sekaligus

JAMBISERU.COM, Jambi – Bupati Merangin, Al Haris daftar Calon Gubernur (Cagub) di Tiga Partai sekaligus, Kamis, (17/10/2019). Untuk mengincar dukungan pada Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jambi, Al Haris mengambil formulir penjaringan di PKB, PPP dan Partai Berkarya. BACA JUGA: Napi Perempuan Meriahkan Pawai Pembangunan HUT Muaro Jambi Al Haris juga mengutus

Berita, Daerah

Curi Star, Yuninta Asmara Ambil Formulir Pertama Kali di PPP

JAMBISERU.COM, Muarabulian – Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Batanghari resmi membuka penjaringan calon kepala daerah Batanghari periode 2020-2024. BACA JUGA: Polres Muaro Jambi Raih Penghargaan Terbaik dalam Manajemen Media Sosial “Iya, hari ini secara resmi kita membuka penjaringan calon kepala daerah Batanghari periode 2020-2024 dari tanggal 10

Berita, Daerah

Pelaku Perampokan Rumah Ketua DPC PPP Batanghari Satu Orang

JAMBISERU.COM, Muarabulian – Pelaku perampokan yang menyebabkan meninggalnya Ketua DPC Partai PPP, Kabupaten Batanghari, Gun Harapan, sudah berhasil diamankan oleh pihak kepolisian. BACA JUGA: Mako Polsek Bathin XXIV Dijaga Ketat, Pasca Dirusak Massa “Iya, pelaku sudah berhasil diamankan, meskipun awalnya sempat menjadi bulan-bulanan masa. Saat ini pelaku berada di Mapolres

Berita, Daerah, Flash News

Breaking News! Ketua DPC PPP Wafat, Diduga Korban Perampok

JAMBISERU.COM, Muarabulian – Ketua DPC Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Kabupaten Batanghari, Gun Harapan, meninggal dunia pagi ini sekira pukul 07.30 Wib. Diduga ia menjadi korban perampokan. BACA JUGA: Pilgub Jambi Makin Dekat, Tahapan Dimulai September 2019 Dari informasi yang berhasil dihimpun, rumah Ketua DPC PPP Kabupaten Bgatanghari yang berlokasi di

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.