Berita Jambi

Gelar Pasar Murah, “Ramadan Bahagia” Bersama H. Maulana di RPM Kota Jambi

JAMBI, Jambiseru.com – Bakal Calon Walikota (Bacawako) Jambi, Dr.dr.Maulana, MKM, menggelar Ramadan Bahagia selama 12 Maret sampai 8 April 2024 di halaman Rumah Pemenangan Maulana (RPM) kawasan Tehok, Jambi Selatan, Kota Jambi. Pada Ramadan Bahagia yang dibuka mulai pukul 16.00 WIB hingga ba’da magrib ini, masyarakat Kota Jambi akan disajikan

Berita Jambi

Ini Biodata Pj Walikota Jambi Sri Purwaningsih

JAMBI, JambiSeru.com – Sri Purwaningsih, akhirnya resmi menjabat sebagai Penjabat (Pj) Walikota Jambi. Jabatan terakhirnya ialah Plh Staf Ahli Menteri Dalam Negeri Bidang Hukum dan Kesatuan Bangsa Kementrian Dalam Negeri (Kemendagri). Abu Bakar, Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Jambi menjelaskan, Pj Walikota Jambi yang baru sudah bertugas. Berikut biodata

Berita Jambi

Walikota Jambi Izinkan Gelar Resepsi Pernikahan, Tapi Ini Syaratnya

Jambiseru.com – Bagi masyarakat Kota Jambi yang ingin melaksanakan resepsi pernikahan, tidak perlu cemas. Pasalnya, Walikota Jambi masih memberikan izin untuk masyarakat menggelar resepsi di tengah pandemi. Namun ada beberapa syarat yang harus dipenuhi. Berita Jambiseru[dot]com Lainnya : Info Untuk Pelaku Usaha di Kota Jambi, Ini Instruksi Walikota Syarat pelaksanaan resepsi

Berita Jambi

Info Untuk Pelaku Usaha di Kota Jambi, Ini Instruksi Walikota

Jambiseru.com – Walikota Jambi, Syarif Fasha mengeluarkan instruksi tentang pembatasan operasional dan kegiatan pada area publik. Termasuk di dalamnya mengatur tentang pembatasan kegiatan usaha kepariwisataan, keagamaan, dan sosial kemasyarakatan. Pembatasan ini dilakukan dalam upaya antisipasi dan pencegahan terhadap penularaan virus korona. Berita Jambiseru[dot]com Lainnya : Sekolah Tatap Muka di Kota Jambi

Berita Jambi

Sekolah Tatap Muka di Kota Jambi Ditunda

Jambiseru.com – Pelaksanaan sekolah Tatap muka di Kota Jambi dipastikan ditunda. Setelah sebelumnya dijadwalkan akan dimulai pada 18 Januari ini, namun Walikota Jambi, Syarif Fasha mengeluarkan instruksi terkait penundaan sekolah Tatap muka. Berita Jambiseru[dot]com Lainnya : Sekolah Tatap Muka di Merangin Khusus Untuk Kelas Tinggi Dalam instruksi Walikota Jambi, diatur terkait

Berita Jambi

Walikota Jambi Kembali Berlakukan Jam Malam

Jambiseru.com – Walikota Jambi, Syarif Fasha, mengeluarkan instruksi tentang pembatasan operasional dan kegiatan pada area public, usaha kepariwisataan, keagamaan, dan social kemasyarakatan dalam upaya antisipasi dan pencegahan terhadap penularaan corona virus disease (covid-19). Berita Jambiseru[dot]com Lainnya : Bantah Memperkosa, Harun Yahya Klaim Punya 1.000 Kekasih Instruksi Walikota Jambi dengan nomor:I/INS/I/HKU/2021 ini

Berita, Pilgub

Positif Covid-19, Wali Kota Jambi Sy Fasha : Jangan Anggap Enteng

Positif Covid-19, Wali Kota Jambi Sy Fasha : Jangan Anggap Enteng Jambi – Beredar video pernyataan Wali Kota Jambi tentang dirinya yang positif Covid-19, di Jakarta, Minggu (13/9/2020). Baca Juga : Wali Kota Jambi Menyatakan Terpapar Covid-19 Berikut videonya : View this post on Instagram Keselamatan kita bersama…Sadar lah bahwa covid

Berita

Wali Kota Jambi Menyatakan Terpapar Covid-19

Wali Kota Jambi Menyatakan Terpapar Covid-19 Jambiseru.com – Masyarakat Jambi dikejutkan dengan pernyataan wali kota Jambi, Sy Fasha. Dalam akun instagramnya, Fasha menyatakan jika dirinya positif Covid-19. Baca Juga : Banyak Bahan Mudah Terbakar, 3 Jam Api Belum Bisa Padam Pernyataan tersebut disampaikan pada akun fasha_jbi. Dalam video singkat tersebut, Fasha

Berita

Wali Kota Jambi Dihadang Pedagang, Saat Penertiban Pasar Talang Banjar

Wali Kota Jambi Dihadang Pedagang, Saat Penertiban Pasar Talang Banjar JAMBISERU.COM – Saat melakukan pengecekan Rapid Test, di Pasar talang banjar, Wali Kota Jambi, Syarif Fasha, tiba-tiba mengeluarkan suara lantang, Diam!! Berikan kami waktu. Selasa (12/05/2020). Baca Juga : Status Tersangka Setahun, Mantan Kepala Koperasi KSM Muaro Jambi Merasa Dirugikan Hal

Berita, Jambi

Gugat Fasha ke Polda Jambi, YLKI Percaya Polisi Profesional

Jambi Seru, Jambi – Sudah sepekan sejak Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) Jambi melaporkan Walikota Jambi Syarif Fasha dan Direktur Utama PDAM Tirta Mayang Erwin Jaya Zuchri, ke Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Jambi, pada Jumat 13 September 2019 lalu. Kini, YLKI menyerahkan laporan kasus tarif PDAM Tirta Mayang

Berita, Jambi

Wali Kota Jambi Dianugerahi Penghargaan Nasional Pembina Olahraga Terbaik

JAMBISERU.COM, Jambi – Kinerja Wali Kota Jambi kembali di apresiasi pemerintah pusat. Kali ini Wali Kota Dr H Syarif Fasha, ME mendapat apresiasi atas kinerja gemilangnya di bidang keolahragaan. Sebagai kepala daerah, Ia dinilai sukses melakukan pembinaan olahraga di Kota Jambi. Dia pun dinyatakan sebagai tokoh terpilih yang akan meraih

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.