Berita

Indonesia Bisa Jadi Tuan Rumah Piala Dunia, Ini Kata Gibran Wapres Terpilih

SOLO, Jambiseru.com – Wakil Presiden Terpilih, Gibran Rakabuming Raka, mengungkap Indonesia membuka pembicaraan untuk menjadi tuan rumah Piala Dunia sepak bola. Menurut Gibran, Ketua Umum PSSI Erick Thohir tengah berada di Qatar untuk melakukan pembicaraan soal wacana itu dengan pihak-pihak terkait. Gibran membeberkan, pemerintah punya tujuan membuka kemungkinan Indonesia menjadi tuan

Bola

Asnawi Dipastikan Absen saat Indonesia vs Vietnam di Kualifikasi Piala Dunia 2026

JAKARTA, Jambiseru.com – Asnawi Mangkualam dipastikan tidak bisa membela Indonesia melawan Vietnam pada matchday ketiga putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Timnas Indonesia membuka kampanyenya dengan kekalahan 1-5 di Basra International Stadium, kandang Irak, Kamis (16/11/2023). Kemudian, Tim Garuda hanya membawa pulang satu poin usai imbang 1-1 di

Bola

Timnas Indonesia Raih 1 Poin di Filipina

MANILA, Jambiseru.com – Timnas Indonesia meraih hasil imbang ketika menghadapi Filipina, dengan skor 1-1. Laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia itu berlangsung di Stadion Rizal Memorial, Manila, Selasa (21/11/2023). Begitu pertandingan dimulai, Timnas Filipina langsung memberikan tekanan. Mereka memberikan sejumlah ancaman ke area pertahanan Timnas Indonesia. namun, upaya mereka

Bola

Jadwal Lengkap Piala Dunia U-17 2023 Indonesia

JAMBISERU.COM – Kompetisi Piala Dunia U-17 2023 Indonesia yang bakal dimulai pada 10 November sampai 2 Desember tinggal menghitung hari. Empat stadion akan menjadi venue seluruh laga Piala Dunia U-17. Empat stadion itu adalah Stadion Gelora Bung Tomo (Surabaya), Stadion Manahan (Solo), Jakarta Internasional Stadium (Jakarta Utara), dan Stadion Si

All Sport

FIFA Gerah dengan Situs Nonton Bola Online

Jambi Seru – FIFA ternyata gerah dengan banyaknya situs nonton bola online gratis di internet. Ini melanggar hak kekayaan intelektual. Karena untuk menyiarkan siaran bola, harus melalui regulasi dan perizinan khusus. Diketahui, ada 55 situs nonton streaming Piala Dunia 2022 Qatar yang sudah diblokir karena secara tidak sah menyiarkan Piala

All Sport, Bola

Ini Pengakuan Lionel Messi Setelah Argentina Tumbang Melawan Arab Saudi

Jambi Seru – Kejadian mengejutkan terjadi pada laga hari ketiga Piala Dunia 2022 Qatar. Argentina dipaksa kalah melawan Arab Saudi. Begini pengakuan Lionel Messi setelah Argentina tumbang melawan Arab Saudi. Harapan kesebelasan Argentina untuk meraih gelar juara dunia buyar, setelah takluk melawan Arab Saudi dengan skor 1-2. Argentina kalah dalam

All Sport

Piala Dunia di Qatar Dinilai Mantan Presiden FIFA Sebagai Kesalahan

Jambiseru.com – Piala dunia di Qatar, dinilai mantan Presiden FIFA, Sepp Blatter, adalah sebagai kesalahan. Sepp Blatter mengaku jika memilih Qatar sebagai tuan rumah Piala Dunia 2022 adalah kesalahan. Dia beberapa kali menyebut keputusan tersebut hasil dari tekanan politik rahasia. Melansir The Guardian, Rabu (9/11/2022), Sepp Blatter mengungkapkan Piala Dunia

All Sport

Tolak Timnas Iran, Ole Gunnar Solskjaer Lewatkan Kesempatan ke Piala Dunia

Jambi Seru – Mantan manajer Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer tampaknya masih betah ‘menganggur’ sambil menunggu tawaran melatih dari tim yang benar-benar tepat. Terbaru, juru taktik asal Norwegia itu menolak tawaran melatih Timnas Iran di Piala Dunia 2022. Seperti diklaim Foot Mercato yang dilansir The Mirror, Rabu (13/7/2022), Timnas Iran

All Sport

31 Negara Lolos Piala Dunia 2022 Qatar

Jambi Seru – Kemenangan Australia kontra Peru dalam laga playoff inter-konfederasi membuat sudah ada 31 negara yang memastikan lolos ke putaran final Piala Dunia 2022. Berikut daftarnya. Timnas Australia sukses merebut tiket menuju putaran final Piala Dunia 2022 Qatar usai mengalahkan Peru lewat drama adu penalti. Socceroos menang dengan skor

updates

Situs Link Live Streaming Gratis

Jambiseru.com – Berikut adalah situs link live streaming yang gratis dan lengkap di internet yang masih eksis. Anda mencari link live streaming acara apapun di TV? Mulai dari olahraga sepak bola, film, sinetron, drama korea (drakor), wawancara, podcast, atau apapun, situs satu ini adalah paling lengkap. Situs link live streaming

Bola

Zidane Ogah Latih Manchester United

Zidane Ogah Latih Manchester United Jambiseru.com – Mantan pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane kembali menegaskan tak akan menerima tawaran untuk melatih Manchester United, menyusul dipecatnya Ole Gunnar Solskjaer. Zinedine Zidane yang kini tengah menganggur, diklaim justru bersemangat jika mendapat tawaran untuk melatih Paris Saint-Germain (PSG) menggantikan Mauricio Pochettino. Baca Juga

Bola

Piala Dunia 2022: Terancam Tak Lolos, Uruguay Pecat Oscar Tabarez

Jambiseru.com – Uruguay akhirnya memecat Oscar Tabarez menyusul rentetan hasil buruk di Kualifikasi Piala Dunia 2022. Dengan demikian, Oscar menyudahi petualangan 15 tahun sebagai pelatih. Kekalahan 0-3 dari Bolivia, Selasa lalu adalah kekalahan keempat berturut-turut yang membuat mereka menduduki urutan ketujuh dalam kualifikasi Amerika Selatan untuk putaran final Piala Dunia

Bola

Ubah Format Playoff Antarbenua Piala Dunia 2022, Ini Alasan FIFA

Jambiseru.com – Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA) memutuskan untuk mengubah format playoff antarbenua Piala Dunia 2022. Hal itu menyusul pandemi Covid-19 yang masih menghantui dunia. Dalam aturan terbaru, playoff antarbenua Piala Dunia 2022 akan berlangsung hanya dalam satu leg. Tak ada lagi format kandang dan tandang. Baca Juga : Piala Dunia

Bola

Italia Masuk Playoff, Mancini Optimistis Gli Azzurri Bisa Juara Piala Dunia 2022

Jambiseru.com – Pelatih timnas Italia Roberto Mancini optimistis negaranya masih bisa menjuarai Piala Dunia 2022 di Qatar, meski harus melalui babak playoff untuk lolos ke putaran final kompetisi tersebut. Azzurri menempati posisi kedua Grup C Kualifikasi Piala Dunia setelah bermain imbang 0-0 melawan Irlandia Utara dalam pertandingan terakhir grup pada

Bola

Azzurri Masih Belum Aman di Kualifikasi Piala Dunia, Ini Prediksi Irlandia Utara vs Italia

Jambiseru.com – Timnas Italia siap melakoni laga krusial kontra tuan rumah Irlandia Utara. Laga matchday terakhir Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Eropa Grup C ini akan dihelat di Windsor Park, Belfast, Selasa (16/11/2021) dini hari nanti pukul 02.45 WIB. Posisi sang juara Eropa Italia masih belum aman untuk lolos otomatis

Bola

Takluk Dari Serbia, Pelatih Portugal Masih Pede Bisa Tampil di Piala Dunia 2022

Jambiseru.com – Mantan juara Eropa, Timnas Portugal harus menemui rintangan berat untuk bisa lolos ke putaran final Piala Dunia 2022 Qatar. Selecao das Quinas kini dipastikan harus melalui babak play-off dulu jika ingin tampil di pesta sepakbola terakbar tahun depan. Semua gara-gara kekalahan kandang lawan Serbia pada laga pamungkas Kualifikasi

Bola

Terbaru! Daftar Negara yang Pastikan Tiket ke Piala Dunia 2022

Jambiseru.com – Babak Kualifikasi Piala Dunia 2022 telah memasuki babak akhir. Sederet negara pun telah memastikan mengambil tempat di perhelatan empat tahunan tersebut. Sepanjang jeda internasional November 2021 ini, beberapa negara menjalani babak Kualifikasi Piala Dunia 2022, baik itu yang ada di zona Asia, Eropa, CONMEBOL, CONCACAF, Afrika, dan Oceania.

Bola

Menang Tipis Atas Rusia, Timnas Kroasia Amankan Tiket Piala Dunia 2022 Qatar

Jambiseru.com – Timnas Kroasia mengamankan tiket ke Qatar untuk tampil di putaran final Piala Dunia 2022, usai menundukkan Timnas Rusia 1-0 dalam laga pamungkas Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Eropa Grup H di Stadion Poljud, Split, Minggu (14/11/2021) malam WIB. Kemenangan tipis ini membuat Kroasia menggusur Rusia dari puncak klasemen

All Sport

Piala Dunia dan Eropa Digagas Dua Tahun Sekali

Piala Dunia dan Eropa Digagas Dua Tahun Sekali Jambiseru.com – Arsene Wenger, mantan pelatih Arsenal menyarankn agar UEFA Nations League dihilangkan dan menggelar Piala Dunia serta Piala Eropa (EURO) setiap dua tahun sekali untuk beradaptasi dengan dunia modern. Baca Juga : Lockdown Tak Dianjurkan Lagi, WHO : Ini Malapetaka Global

All Sport

Stadion Gelora Sriwijaya Siap Menjadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20

JAMBISERU.COM – Pemerintah Provinsi Sumsel menyatakan siap menjadi tuan rumah perhelatan Piala Dunia U-20 setelah federasi sepak bola internasinal FIFA memilih Indonesia sebagai tuan rumah pada 2021. BACA JUGA: Tekuk Barito Putera, Bali United Makin Kokoh di Puncak Klasemen Gubernur Sumatera Selatan Herman Deru di Palembang mengatakan pemerintah provinsi telah

Partner, Suara

Cerita Adien Gunarta usai Fontnya Dipakai di Logo Piala Dunia U-20 2021

JAMBISERU.COM – Logo Piala Dunia U-20 2021 yang diluncurkan PSSI baru-baru ini ramai menjadi pembicaraan di media sosial, khususnya Twitter. Sebab, font yang digunakan disebut-sebut belum izin kepada sang pembuat. BACA JUGA: Mayat Pria di Pinggir Jalan Gegerkan Warga Merangin Seperti diketahui, Indonesia resmi terpilih sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 2021 pada Kamis (25/10/2019). PSSI pun mengumumkan kabar

All Sport

Generasi Bagas dan Bagus Akan Perkuat Indonesia di Piala Dunia U-20 2021

JAMBISERU.COM – Anggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI Refrizal mengatakan pemain yang akan membela timnas Indonesia di Piala Dunia U-20 2021 adalah generasi si kembar Amiruddin Bagas Kaffa dan Amiruddin Bagus Kahfi yang kini memperkuat timnas U-19. Refrizal menambahkan generasi Bagas dan Bagus memang dipersiapkan untuk jangka panjang. Selain Piala Dunia

All Sport

Prediksi Kualifikasi Piala Dunia 2022: Indonesia vs Vietnam

JAMBISERU.COM – Timnas Indonesia siap melakoni pertandingan keempat di Grup G melawan Vietnam pada putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Asia, Selasa (15/10/2019) malam. Laga ini berstatus laga kandang, sebagaimana Timnas Senior Indonesia akan menjamu Vietnam di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali. BACA JUGA: Stefano Lilipaly Berharap Tuah

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.