Berita Jambi

Pejabat Muaro Jambi yang Tak Disiplin, Siap-Siap Dirotasi Pj Bupati

Jambiseru.com – Penjabat (Pj) Bupati Muaro Jambi, Bachyuni Deliansyah mewarning para pejabat agar lebih meningkatkan disiplin dalam menjalankan tugas sebagai abdi negara. Bahkan, Pj Bupati mengancam akan menyingkirkan jabatannya bagi para pejabat yang tidak disiplin. Hal ini ditegaskan Pj Bupati saat memimpin Apel Gabungan di Kantor Bupati Muaro Jambi, Senin

Berita Jambi, Muaro Jambi

Vaksinasi Massal di Tangkit, Warga Dikasih Minyak Goreng 2 Liter

Jambi Seru – Dalam rangka percepatan Vaksinasi Booster di Kabupaten Muaro Jambi, Dinas Kesehtaan Provinsi Jambi bekerjasama dengan Dinas Kesehatan Muaro Jambi, hari ini, Rabu (27/4/2022) melaksanakan Vaksinasi massal. Vaksinasi massal dilakukan di Desa Tangkit, Kecamatan Sungai Gelam, Muaro Jambi. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Muaro Jambi, Afifuddin mengatakan, Vaksinasi massal

Berita Jambi, Muaro Jambi

BKSDA Belum Tangkap Harimau Sumatera yang Makan 2 Korban di Muaro Jambi

Jambi Seru – BKSDA (Badan Konservasi Sumber Daya Alam) Provinsi Jambi, belum berhasil menangkap Harimau Sumatera yang sudah makan 2 korban di Kabupaten Muaro Jambi. Dua korban tewas diterkam Harimau Sumatera itu, ialah pekerja di area PT PDIW Desa Puding, Kecamatan Kumpeh, Muaro Jambi. Identitas korban; Bima Mubarok (19) warga

Muaro Jambi

BKSDA Pasang Kamera Trap Usai Pekerja di Muaro Jambi Tewas Diterkam Harimau

Jambi Seru – Seorang pekerja di area PT PDIW Desa Puding, Kecamatan Kumpeh, Kabupaten Muaro Jambi tewas diterkam harimau beberapa waktu lalu. Korban bernama Bima Mubarok (19) warga Kelurahan Tanjung Raden, Sebrang Kota Jambi. Korban tewas diterkam harimau saat sedang buang air besar di belakang Camp, pada Selasa (19/4/2022) sekitar

Berita Jambi, Muaro Jambi

Masjid dan Mushola di Muaro Jambi Banyak Belum Punya Akta Ikrar Wakaf

Jambiseru.com – Masjid dan Mushola yang ada di Kabupaten Muaro Jambi, ternyata ada banyak yang belum memiliki Akta Ikrar Wakaf (AIW). Kantor Kemenag Kabupaten Muaro Jambi mencatat ada sebanyak 571 Masjid termasuk Mushola di Muaro Jambi hanya ada 10 persen yang sudah melengkapi syarat administrasinya. Bahkan, selebihnya belum. Kepala Kementerian

Berita Jambi

Dewan Sebut Kualitas Pembangunan di Muaro Jambi Tidak Maksimal

Jambi Seru – Anggota DPRD Muaro Jambi, Edison menilai pembangunan di Kabupaten Muaro Jambi tahun 2021 tidak maksimal. “Hasil evaluasi kita, mutu pekerjaan tahun 2021 kemarin tidak maksimal,” kata Edison di ruang kerjanya, Senin (24/1/2022). Edison menyebut, kurangnya mutu pekerjaan ini dikatakannya karena perencanaan kurang memperhatikan mutu. Perencanaan untuk pembangunan

Berita Jambi

Hasil Identifikasi, Ini Identitas Mayat Tinggal Tulang di Jaluko

Jambiseru.com – Unit Inafis Polres Muaro Jambi bersama Unit Reskrim Polsek Jaluko, langsung melakukan identifikasi penemuan tulang kerangka manusia di Simpang Sungai Duren, Kecamatan Jaluko, Muaro Jambi. Dari hasil identifikasi sementara, pihak kepolisian berhasil mengetahui identitas mayat tersebut. Diketahui mayat tersebut bernama Herman Lubis dan berusia 31 tahun. Ia merupakan

Berita Jambi

Bersihkan Kebun Warga Jaluko Temukan Tulang Kerangka Manusia

Jambiseru.com – Warga Simpang Sungai Duren, Kecamatan Jambi Luar Kota (Jaluko), Muaro Jambi dihebohkan dengan penemuan tulang kerangka manusia. Penemuan tulang manusia itu terjadi pada Rabu (22/9/2021) sekitar pukul 09.45 WIB. Rohmad (67), warga yang pertama kali menemukan tulang kerangka manusia tersebut. Ia menemukan tulang kerangka manusia tersebut, saat tengah

Berita Jambi

Geger, Warga Muaro Pijoan Temukan Mayat Laki-laki

Jambiseru.com – Warga Dusun Talang, Desa Muaro Pijoan, Kecamatan Jambi Luar Kota (Jaluko) dihebohkan dengan penemuan mayat seorang laki-laki. Mayat tersebut ditemukan pada Jumat (17/9/2021) pagi. Dimana, mayat itu ditemukan di dalam bekas kolam dengan posisi telungkup. Korban diketahui bernama Junaidi berusia 66 tahun. Kepala Desa Muaro Pijoan, Yandi membenarkan

Berita Jambi

Hadiri PSR Sungai Bahar, BBS : Kita Harus Pikir Nasib Petani Selama Replanting

Jambiseru.com – Wakil Bupati Muaro Jambi, Bambang Bayu Suseno (BBS) menghadiri kegiatan penanaman perdana program Peremajaan Sawit Rakyat (PSR) di Eks PIR-Trans Sungai Bahar, Rabu (1/9/2021). Dalam kegiatan PSR itupun, turut hadir Wakil Gubernur Jambi, Abdullah Sani serta forkompimda Provinsi Jambi dan Kabupaten Muaro Jambi. Pada kesempatan itu BBS mengatakan,

Muaro Jambi

Lagi, Tim Rajawali Polres Muaro Jambi Amankan Ribuan Liter Minyak Ilegal

Lagi, Tim Rajawali Polres Muaro Jambi Amankan Ribuan Liter Minyak Ilegal Jambi Seru, Muaro Jambi – Tim Rajawali Satreskrim Polres Muaro Jambi lagi-lagi mengamankan ribuan liter minyak ilegal, Rabu (4/3/2020) sekitar pukul 16.30 WIB. Kasat Reskrim Polres Muaro Jambi, Iptu Khoirunnas mengatakan, penangkapan minyak ilegal tersebut dilakukan di Jalan Lintas

Muaro Jambi

Rp 27 M DAK Muaro Jambi untuk Bangun Jalan

Rp 27 M DAK Muaro Jambi untuk Bangun Jalan Jambi Seru, Sengeti – Bidang Bina Marga Dinas PUPR Muaro Jambi kembali berhasil memperjuangkan pembangunan ruas jalan melalui sumber pembiayaan Dana Alokasi Khusus (DAK) dari pemerintah pusat. Besaran DAK yang digelontorkan Kementrian PUPR untuk pembangunan jalan di Muaro Jambi lumayan besar.

Muaro Jambi

Cerita Pelaku Pembawa Senpi Rakitan Tertangkap di Mestong Muaro Jambi

Cerita Pelaku Pembawa Senpi Rakitan Tertangkap di Mestong Muaro Jambi Jambi Seru, Sengeti – Kapolres Muaro Jambi, AKBP Ardiyanto membeberkan kejadian tertangkapnya K (42) warga Desa Lubuk Tua, Kecamatan Muara Kelingi, Kabupaten Musi Rawas, Provinsi Sumatera Selatan. Kata Ardiyanto, pelaku mulanya tengah duduk di warung nasi yang berada di KM

Muaro Jambi

Commander Wish Kapolda Jambi yang Baru, Kapolres Muaro Jambi : Semangat NKRI

Commander Wish Kapolda Jambi yang Baru, Kapolres Muaro Jambi : Semangat NKRI Jambi Seru, Sengeti – Kapolres Muaro Jambi, AKBP Ardiyanto menyampaikan Commander Wish Kapolda Jambi, Irjen Pol Firman Shantyabudi yang baru bertugas sebagai Kapolda Jambi kepada personil Polres Muaro Jambi. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Aula Endra Dharmalaksana Polres Muaro

Muaro Jambi

Foto-foto : Imbauan Kapolres Muaro Jambi Terkait Karhutla

Foto-foto : Imbauan Kapolres Muaro Jambi Terkait Karhutla Jambi Seru, Sengeti – Kapolres Muaro Jambi, AKBP Ardiyanto menghimbau kepada seluruh perusahaan dan masyarakat agar tidak membuka lahan dan hutan dengan cara dibakar. Sebab, nanti bisa terjadi kebakaran hutan dan lahan (Karhutla). (*)

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.