Desa Membangun

Masyarakat RT 11 Kelurahan Patunas Tanjabbar Turut Meriahkan HUT RI

Jambi Seru – Setiap acara perlombaan memperingati HUT Kemerdekaan RI, semua kalangan masyarakat di Indonesia, mulai dari anak-anak, dewasa dan orang tua suka mengikuti rangkaian kegiatan setiap perlombaan. Kali ini, warga masyarakat RT 11, Kelurahan Patunas, Kecamatan Tungkal Ilir, Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjabbar), melaksanakan rangkaian kegiatan perlombaan dalam rangka

Desa Membangun

Sambut HUT RI Pemdes Sungai Buluh Gelar Sejumlah Perlombaan

Jambi Seru – Pemerintah Desa Sungai Buluh, Kecamatan Muara Bulian, Kabupaten Batanghari menggelar beberapa perlombaan untuk memeriahkan HUT Republik Indonesia ke 77. “Iya, alhamdulillah tahun ini kita dapat melaksanakan kegiatan dalam rangka menyambut HUT RI ke 77,” ungkap Kepala Desa Sungai Buluh, Supriono kepada jamBIseRU.com, Sabtu (20/08/2022). Dikatakan Supriono, perlombaan

Desa Membangun

Pemdes Bajubang Laut Gelar Tournament Sepak Bola Peringati HUT RI

Jambi Seru – Pemerintah Desa Bajubang Laut, Kecamatan Muara Bulian, Kabupaten Batanghari menggelar kegiatan tournament sepak bola antar masyarakat desa dalam rangka peringatan HUT RI ke 77. “Iya, alhamdulillah kita berhasil menggelar kegiatan turnamen sepak bola antar warga desa untuk memeriahkan HUT RI,” ungkap Kepala Desa Bajubang Laut, melalui Kasi

Advertorial

Pawai Pembangunan Meriah, Al Haris Apresiasi Partisipasi Semua Pihak

Jambi Seru – Pawai Pembangunan Provinsi Jambi dalam rangka Peringatan HUT ke-77 Republik Indonesia Tahun 2022 yang berlangsung di depan Rumah Dinas Gubernur Jambi, Kamis (18/08/2022) siang berjalan lancar dan sangat meriah. Kemeriahan pawai tersebut bukan karena kemewahan penampilan para peserta pawai, tetapi karena antusiasme masyarakat Provinsi Jambi mengikuti dan

Desa Membangun

Pemdes Kemuning Semarakan Perayaan HUT RI dan HUT Tanjabbar

Jambi Seru – Dalam Rangka memeriahkan Dirgahayu Kemerdekaan RI Ke 77 dan Hari Jadi Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjabbar) ke 57, Pemerintah Desa (Pemdes) Kemuning, Kecamatan Bram Itam, Kabupaten Tanjabbar, menggelar beberapa turnamen olahraga dan berbagai perlombaan tradisional. Kepala Desa (Kades) Kemuning, Abdul Gani, kepada BIRU (jambiseru.com) mengatakan, bahwa untuk

Berita

Lomba Tarik Panser Perang ala TNI Rayakan HUT RI

Jambi Seru – Lomba tarik tambang saat merayakan HUT Kemerdekaan RI? Sudah biasa. Kini ada lomba tarik panser atau kendaraan perang militer. Dilihat SuaraSumbar.id pada akun Instagram @berbagiinfo_news9, Rabu (17/8/2022), tampak sejumlah prajurit TNI tengah menarik panser. Ternyata mereka menarik panser itu sebagai bagian dari perlombaan memeriahkan HUT ke-77 Kemerdekaan

Berita Jambi

Meriahnya HUT RI di Lapas Kelas IIB Kuala Tungkal

Jambi Seru – Dalam meriahkan HUT RI Ke 77 Tahun 2022, Lembaga Permasyarakatan (Lapas), kelas IIB Kuala Tungkal (Tanjabbar), Provinsi Jambi, menggelar berbagai perlombaan, di halaman Lapas Kelas IIB Tanjabbar. Ketua Panitia penyelenggara, Musmulyadi, selaku Kepala seksi administrasi  keamanan dan ketertiban lapas Kuala Tungkal (Kasi Adm dan Kamtib), kepada BIRU

Berita Jambi

Peringatan HUT RI Kecamatan Nalotantan, Kepala Desa Mentawak Merasa Tak Dianggap

Jambi Seru – Peringatan HUT RI ke 77 oleh Pemerintah Kecamatan Nalotantan Kabupaten Merangin, diwarnai protes Kepala Desa Mentawak, Abu Bakar. Ia merasa tak dianggap. Peringatan HUT RI oleh Pemerintah Kecamatan Nalotantan itu dipusatkan di lapangan Desa Sungai Ulak, Rabu (17/8/2022). Ada tujuh desa dalam kecamatan Nalotantan: Desa Sungai Ulak,

Berita Jambi

Bupati Tanjabbar Menjadi Inspektur Upacara Proklamasi Kemerdekaan RI Ke 77

Jambi Seru – Peringati HUT Kemerdekaan RI ke 77, Pemerintah Kabupaten (Pemkab), Tanjung Jabung Barat (Tanjabbar), melaksanakan upacara peringatan detik-detik proklamasi, yang mana Bupati Tanjabbar, Anwar Sadat, secara langsung bertindak sebagai inspektur upacara, di Alun-Alun Kuala Tungkal, Rabu, (17/8/2022). Upacara yang diselenggarakan juga diikuti oleh, Wakil Bupati Tanjabbar, Ketua DPRD

Desa Membangun

Beragam Perlombaan HUT RI di Desa Mekar Jaya Bajubang

Jambi Seru – Pemerintah Desa Mekar Jaya, Kecamatan Bajubang, Kabupaten Batanghari akan menggelar berbagai perlombaan dalam rangkaian menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke 77. “Iya, akan ada beragam kegiatan untuk merayakan HUT RI ke 77 di desa kita,” ungkap Kepala Desa Mekar Jaya Yahtaship Chandra, Selasa (16/08/2022).

Desa Membangun

Berbagai Perlombaaan akan Meriahkan HUT RI di Desa Muaro Singoan

Jambi Seru – Pemerintah Desa Muaro Singoan, Kecamatan Muara Bulian, Kabupaten Batanghari akan melaksanakan kegiatan perlombaan bagi masyarakat desa untuk memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke 77. “Iya, nantinya akan ada beragam kegiatan yang akan dilaksanakan untuk memperingati hari kemerdekaan di desa kita,” ungkap Kepala Desa Muaro Singoan, Samadani kepada

Desa Membangun

Meriahkan HUT RI, Karang Taruna Desa Pangkal Duri Lakukan Penggalangan Dana

Jambi Seru – Dalam rangka menyambut peringatan hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke 77, Karang Taruna Desa Pangkal Duri, Kecamatan Mendahara, Kabupaten Tanjung Jabung Timur (Tanjabtim), melakukan aksi pengalanggan dana ke masyarakat Desa. Kordinator aksi pengalangan dana, Aris Munandar,kepada BIRU (jambiseru.com) mengatakan, kegiatan ini dilakukan semata-mata untuk memeriahkan peringatan 17 Agustus

Desa Membangun

Meriahkan HUT RI, Pemdes Kehidupan Baru Gelar Perlombaan untuk Masyarakat

Jambi Seru – Pemerintah Desa Kehidupan Baru, Kecamatan Maro Sebo Ilir, Kabupaten Batanghari melaksanakan kegiatan lomba olahraga untuk masyarakat dalam rangka perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) RI ke 77 Tahun 2022. “Iya, alhamdulillah kita dalam perayaan hari kemerdekaan kali ini kita mengadakan kegiatan perlombaan olahraga untuk masyarakat,” ungkap Kepala Desa

Desa Membangun

Semangatnya Pemdes Sekancing Jelang HUT RI

Jambi Seru – Pemerintahan Desa Sekancing, Kecamatan Tiang Pumpung, Kabupaten Merangin, sangat semangat menyambut HUT RI. Salah satu upaya Pemdes Sekancing ialah gotong royong bersama masyarakat menjelang Hari kemerdekaan Republik Indonesia ke 77 Tahun. “Kita hari ini gotong royong bersama perangkat desa dan masyarakat, sasaran kami membersihkan drainase, pohon pohon

Desa Membangun

Pemdes Sungai Ulak Gotong Royong Sambut HUT RI ke 77

Jambi Seru – Pemerintahan Desa (Pemdes) Sungai Ulak, Kecamatan Nalo Tantan, Kabupaten Merangin menggelar gotong royong dalam rangka menyambut Hari kemerdekaan Republik Indonesia ke 77 tahun. Hal tersebut dikatakan Muhtar Jais, Kepala Desa Sungai Ulak, bahwa kegiatan gotong royong tersebut dilakukan pemerintah desa. “Iya, kita gotong royong perangkat desa, Kadus,

senin17082020

Pemkab Merangin Gelar Upacara HUT RI ke-75

Pemkab Merangin Gelar Upacara HUT RI ke-75 JAMBISERU.COM – Pemkab Merangin menggelar upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke-75, di halaman depan kantor bupati Merangin, Senin (17/8). Baca Juga : Di HUT ke-75 RI, Gubernur Apresiasi Inovasi Polres Muaro Jambi Lewat Program BEKALI Tampil sebagai Inspektur Upacara

senin17082020

Di HUT ke-75 RI, Gubernur Apresiasi Inovasi Polres Muaro Jambi Lewat Program BEKALI

Di HUT ke-75 RI, Gubernur Apresiasi Inovasi Polres Muaro Jambi Lewat Program BEKALI JAMBISERU.COM – Di hari ulang tahun Republik Indonesia ke 75, Gubernur Jambi, Dr Drs H Fachrori Umar M Hum mengapresiasi inovasi yang dilakukan Polres Muaro Jambi dalam membantu warga yang terdampak Covid-19 melalui program Belajar di Kantor

senin17082020

Viral, Video Masyarakat Jambi Kompak Hormat Bendera di Tengah Jalan

Viral, Video Masyarakat Jambi Kompak Hormat Bendera di Tengah Jalan JAMBISERU.COM – Untuk menghormati hari kemerdekaan Indonesia ke-75, Pemerintah Republik  Indonesia melalui Menteri Sekretaris Negara, Pratikno, mengimbau kepada seluruh masyarakat Indonesia untuk menghormati detik-detik proklamasi. Baca Juga : Walikota Sungai Penuh Pimpin Upacara HUT RI 75 “Hentikan semua kegiatan dan aktivitas Saudara selama tiga

Pilgub, senin17082020

Peringati HUT RI, Tim Haris-Sani Gelar Upacara

Peringati HUT RI, Tim Haris-Sani Gelar Upacara JAMBISERU.COM – Semangat memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia (RI) ke-75 membumi hingga pelosok negeri Indonesia. Baca Juga : 17 Agustus 2020, Pasien Positif Corona di Jambi Bertambah 20 Orang Semangat itupun muncul dari Tim Pemenangan Haris-Sani calon Gubernur dan wakil Gubernur Jambi

Berita, Daerah

Seorang Mahasiswi Dikabarkan Pingsan di Shelter 2 Gunung Kerinci

JAMBISERU.COM, Kerinci – Seorang pendaki Gunung Kerinci bernama Anggini Putri Anaki (22), mahasiswi, yang berasal dari Pariaman Utara, Provinsi Sumatera Barat, dikabarkan pingsan saat melakukan pendakian, Sabtu (17/8/2019) sekitar pukul 19.00. Informasi yang didapat Jambiseru.com, korban mulai melakukan pendakian gunung Kerinci tersebut pada Kamis 15 Agustus 2019 lalu. Akan tetapi,

Viral

Viral Video Warga Tebo Panjat Tiang Perbaiki Bendera yang Nyangkut

JAMBISERU.COM, Jambi – Aksi heroik dengan memanjat tiang bendera saat upacara HUT RI ke-74 pada Sabtu (17/8/2019) juga terjadi di Provinsi Jambi, di Kecamatan Tengah Ilir, Kabupaten Tebo. BACA JUGA: SAD Kilis Gelar Upacara Bendera HUT RI Hal itu dketahiu dari unggahan akun Instagram @info_seputar_jambi, Sabtu (17/8/2019). Saat berita ini

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.