HUT RI ke-80, Edi Purwanto: Momentum Satukan Langkah Menuju Indonesia Lebih Maju

HUT RI ke-80, Edi Purwanto: Momentum Satukan Langkah Menuju Indonesia Lebih Maju
HUT RI ke-80, Edi Purwanto: Momentum Satukan Langkah Menuju Indonesia Lebih Maju.Foto: Jambiseru.com

JAMBI, Jambiseru.com – Anggota DPR RI dapil Jambi, Edi Purwanto melaksanakan upacara peringatan HUT RI ke-80 di Kantor DPD PDI-P Jambi.

Di sana, Edi Purwanto terlihat mengikuti upacara bersama puluhan Kader PDI-P Provinsi Jambi.

Berpakaian kemeja merah, Edi langsung memimpin upacara peringatan HUT RI ke-80 ini.

Bacaan Lainnya

Dikatakan Edi Purwanto, 80 tahun Indonesia merupakan tonggak untuk terus melanjutkan cita-cita para pahlawan. Negara Kesatuan Republik Indonesia harus senantiasa dijaga, rawat dan diperjuangkan bersama.

“Semangat 80 tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ini sebagai momentum untuk kita satukan langkah menuju Indonesia yang lebih maju, adil dan sejahtera sehingga terwujudnya Kemerdekaan yang sejati-jatinya,” katanya. (uda)

Pos terkait