Berita

Diskominfo Jambi Tekankan Pentingnya Perkuat Keamanan Siber dan Sandi

JAMBI, Jambiseru.com – Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Provinsi Jambi tekankan pentingnya perkuat keamanan siber dan sandi. Imbauan tersebut disampaikan Bidang Persandian dan TIK dalam Bimbingan Teknis (Bimtek) Information Technology Security Assesment lanjuta bagi Pengelola Urusan Persandian dan IT pada pemerintah provinsi dan kabupaten/kota se- Provinsi Jambi tahun 2023. Kegiatan

Berita

Kadis Kominfo Tegaskan Pemerintah Tak Anti Kritik: Tapi Jangan Hoaks, Menyesatkan dan Ujaran Kebencian

JAMBI, Jambiseru.com – Kepala Dinas Komunikasi dan Informasi (Diskominfo) Provinsi Jambi, Ariansyah menegaskan jika pemerintah Provinsi Jambi tak anti kritik. Namun dia juga menyebutkan, pengguna Media Sosial (Medsos) jangan memposting ujaran kebencian. Pernyataan itu disampaikannya, menyusul adanya postingan dari akun infoseputar_jambii yang menyebutkan jika Pemprov dan Gubernur Al Haris diduga

Advertorial

Diskominfo Terus Kurangi Jumlah Desa Blank Spot

Jambiseru.com – Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Merangin, setiap tahunnya terus berupaya bisa mengurangi jumlah desa-desa blank spot, sehingga kedepan semua desa bisa menikmati jaringan internet dan telekomunikasi seluler. Dari sebanyak 65 desa blank spot di Kabupaten Merangin pada 2020, sekarang ini pada 2021 tinggal hanya sebanyak 53 desa lagi

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.