Berita Jambi, Merangin

Pembangunan Dua Ruko di Bangko Tanpa PBG, Dinas Perizinan: Setop dan Segel itu Ranahnya Penegak Perda

Merangin,JambiSeru.Com – Meski belum miliki izin persetujuan bangunan gedung (PBG) pembangunan dua rumah toko (Ruko) di Kota Bangko, Kabupaten Merangin tetap bebas berjalan tanpa hambatan. Dua lokasi pembangunan ruko 5 hingga 6 pintu itu yakni, depan eks kantor bupati Merangin dan depan eks kantor BKD Merangin atau simpang jalur dua

Berita Jambi, Merangin

Pembongkaran Kios Rangka Baja di Kawasan RTH Bangko Kembali di Deadline, Asisten I: Jika Tidak Saya yang Bongkar

Merangin, JambiSeru.Com – Bangunan kios rangka baja tanpa izin di atas Ruang Terbuka Hijau (RTH) diminta untuk dibongkar sendiri oleh pihak yang bangun. Hal ini dikatakan Asisten I Setda Merangin M Sayuti yang didampingi, Kadis Lingkungan Hidup (LH) Syafrani, Sekdin Koperindag Amir Tamsil dan perwakilan Satpol-pp Kabid PPHD Amin saat

Berita Jambi, Merangin

Pj Bupati Merangin H Mukti Serahkan Bantuan Logistik BNPB RI kepada 10 Kecamatan Terdampak Banjir

MERANGIN,JambiSeru.Com – Pj Bupati Merangin H Mukti mendistribusikan 500 paket bantuan logistik kepada korban bencana banjir di kabupaten Merangin di halaman kantor Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Merangin. Senin (11/3/2024). Bantuan yang bersumber dari BNPB RI ini diserahkan Pj Bupati Mukti secara simbolis kepada 10 Camat yang wilayahnya terdampak Banjir

Berita Jambi, Merangin

Baliho untuk Merangin 2024 Bertebaran, Sekda Merangin Diduga Langgar Netralitas ASN

MERANGIN,JambiSeru.Com – Masih aktif, Sekda Fajarman tebar baliho di Merangin jadi perbincangan hangat dalam beberapa waktu belakang. Namun sayangnya, bukan simpati tapi warga malah antipati. Tidak hanya di Kota Bangko, pemasangan baliho ini di beberapa titik di wilayah Kabupaten Merangin belakangan ini. Warga semakin mengenalnya, lantaran Sekda Merangin, Fajarman semakin

Berita Jambi, Merangin

Bangunan Semi Permanen di RTH Bangko Belum di Bongkar: Kasat Pol-PP Dinas Luar Daerah

MERANGIN,JambiSeru.Com – Pj Bupati Merangin, H Mukti perintahkan pembongkaran bangunan yang berada di RTH. DLH Merangin gerak cepat, Satpol PP malah lalai. Nota Dinas Bupati terhitung hari ini, Kamis (29/2/2024) sudah keluar menindaklanjuti bangunan yang berada di kawasan Ruang Terbuka Hijau (RTH) untuk segera dibongkar. Meski Pj bupati telah menginstruksikan

Berita Jambi, Merangin

Ketua KPU Merangin Alber Trisman: Pemilu di Merangin Berjalan Sesuai Aturan

MERANGIN,JambiSeru.Com – Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Merangin Alber Trisman menanggapi isu kecurangan yang dilakukan penyelenggara pemilu di kabupaten Merangin. Alber Trisman mengatakan, KPU Merangin sudah bekerja sungguh-sungguh pada Pemilu 2024 dan tetap melakukan pelaksanaannya sesuai prosedur dan ketentuan perundang – undangan yang berlaku. “Initinya KPU mulai dari tanggal 14

Berita Jambi, Merangin

Bangunan Tanpa Izin di Kawasan RTH Kota Bangko, Pj Bupati Merangin: Perintahkan Bongkar

MERANGIN, JambiSeru.Com – Pemkab Merangin akan bongkar bangunan tanpa izin di atas lahan ruang terbuka hijau (RTH) depan Kantor pelayanan pajak (KPP) pratama Bangko. Pj Bupati Merangin H Mukti dikonfirmasi mengatakan, pemerintah daerah akan menindaklanjuti persoalan bangunan kios tanpa izin di atas RTH tersebut. “Kita akan panggil pihak yang bangun

Berita Jambi, Merangin

Pj Bupati Merangin H Mukti Lepas Pemberangkatan Terakhir Logistik Pemilu

MERANGIN, JambiSeru.Com – Pj Bupati Merangin H Mukti melepas pemberangkatan terakhir logistik Pemilihan umum (Pemilu) 2024, di depan Gudang KPU Merangin kawasan Waskita Karya, Selasa (13/2/2024). Pemberangkatan terakhir logistik Pemilu 2024 tersebut jelas H Mukti, untuk empat kecamatan yang lokasinya dekat dengan Ibukota Kabupaten Merangin. Keempat kecamatan tersebut, Bangko, Bangko

Berita Jambi, Merangin

Tak Miliki Izin PBG, Pembangunan Ruko dan Kios PKL RTH Bangko di Setop

MERANGIN, JambiSeru.Com – Karena belum memiliki izin Persetujuan Bangunan Gedung (PBG) pembangunan Rumah Toko (Ruko) depan kantor lama bupati Merangin dan kios Pedagang Kaki Lima (PKL) di kawasan Ruang Terbuka Hijau (RTH) jembatan layang Bangko di setop. Kasat Pol-PP Merangin Shobraini dikonfirmasi media ini mengatakan, pembangunan Ruko dan Kios di

Berita Jambi, Merangin

Pembangunan Ruko di Kota Bangko Diduga Belum Miliki Izin PBG, Kadis Perizinan: Seingat Saya Belum Ada

MERANGIN, JambiSeru.Com – Meski tengah dilakukannya pembangunan Rumah Toko (Ruko) yang terletak di depan kantor lama Bupati Merangin, namun menurut informasi yang di dapat media ini, pihak pengembang ruko belum memiliki Persetujuan Bangunan Gedung (PBG) atau yang lebih familiar dengan IMB. Salah satu warga Bangko pada media ini mengatakan, jika

Berita Jambi, Merangin

Ada Bangunan Liar Tak Berizin Diatas RTH Kota Bangko, Warga Minta Pol-PP Menindak Tegas

MERANGIN, JambiSeru.Com – Bangunan liar di kawasan Ruang Terbuka Hijau (RTH) ditengah Kota Bangko Kabupaten Merangin, diduga tak mengantongi izin dari instansi terkait. Informasi yang dihimpun, bangunan itu belum kantongi izin, ditambah lagi lokasi pembangunan itu merupakan RTH milik Pemerintah Kabupaten Merangin yang akan dimanfaatkan sebagai kios pedagang. Kepala Dinas

Berita Jambi, Merangin

Sebanyak 59 Anggota Satpol-PP Merangin Dirumahkan, Ini Tanggapan Pj Bupati H Mukti

MERANGIN, JambiSeru.Com – Sebanyak 309 anggota Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol-PP) yang dirumahkan telah mengikuti proses seleksi administrasi dan evaluasi dari tanggal 10 hingga 16 Januari 2024. Berdasarkan hasil seleksi evaluasi anggota Pegawai Tidak Tetap (PTT) Satpol-pp tersebut mengumumkan 250 orang nama-nama yang lulus tes evaluasi wawancara. Dengan diumumkan nama-nama

Berita Jambi, Merangin

Perkembangan Kasus P3K, Polres Merangin: Sudah Ada yang Kita Periksa

Merangin, JambiSeru.Com – Polisi masih dalami laporan kasus dugaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (P3K) kabupaten Merangin oleh Ormas DPD Pekat IB Merangin. Kapolres Merangin AKBP Ruri Roberto melalui Kasat Reskrim Iptu Mulyono dikonfirmasi, mengaku telah melakukan pemanggilan sejumlah pihak untuk diminta keterangan. “Kemarin kita sudah panggil pihak terkait untuk

Berita Jambi, Merangin

Pemkab Merangin Imbau OPD yang Belum, Segera Serahkan Bantuan untuk Korban Banjir

MERANGIN,JambiSeru.Com – Setelah dibuka Posko Donasi di Rumah Dinas (Rumdis) bupati Merangin untuk menangani keluarga korban banjir bandang di puluhan desa dalam kabupaten Merangin pada Sabtu (13/01/2024) kini bantuan mulai berdatangan dari berbagai pihak. Pj Bupati Merangin H Mukti melalui Asisten I Setda M Sayuti mengatakan, saat ini sudah belasan

Berita Jambi, Merangin

Pj Bupati H Mukti Buka Posko Donasi di Rumdis untuk Bantu Korban Banjir

MERANGIN,JambiSeru.Com – Guna menangani keluarga korban banjir bandang di puluhan desa dalam Kabupaten Merangin, Pj Bupati Merangin H Mukti membuka Posko Donasi di Rumah dinas (Rumdis) bupati Merangin, Sabtu (13/1/2024). ‘’Posko ini terbuka untuk umum. Jadi siapa saja boleh berdonasi di Posko Donasi di rumah dinas bupati Merangin, guna membantu

Berita Jambi, Merangin

Sungai Merangin Meluap, Jembatan Gantung Ambruk Terbawa Arus, Puluhan Rumah Warga Terendam Banjir

MERANGIN, JambiSeru.Com – Sungai Batang Merangin meluap setelah hujan dengan intensitas tinggi di sejumlah wilayah Kabupaten Merangin. Jum’at (12/01/2024) pagi. Di Kecamatan Bangko dan Bangko Barat, beberapa desa terendam banjir luapan sungai batang Merangin. Di Desa Kungkai Kecamatan Bangko, luapan sungai batang Merangin tak hanya merendam puluhan rumah warga, satu

Berita Jambi, Merangin

Empat Kios Pemda di Kecamatan Pamenang Disegel, Ini Penjelasan Kadis KUKM-PP Merangin

MERANGIN, JambiSeru.Com – Dinas Koperasi Usaha Kecil Menengah Perdagangan dan Perindustrian (DKUKMPP) Kabupaten Merangin menindak tegas bagi pedagang yang tidak membayar Sewa Kios Pemerintah Daerah (Pemda) di Kelurahan Pasar, Kecamatan Pamenang. Selasa (09/01/2024). Hal ini ditegaskan Kepala Dinas Koperasi UKM-PP Merangin Dadang Hikmatullah, sedikitnya Empat (4) Kios yang dilakukan penyegelan

Berita Jambi, Merangin

Kepala UPT Samsat dan Kadis Sosial Merangin Taggapi Kabar Staf Honorer-nya Lulus P3K Guru

MERANGIN, JambiSeru.Com – Salah satu Pegawai Tidak Tetap (PTT) atau tenaga honorer kantor UPT Samsat Merangin dikabarkan lulus P3K guru dilingkup Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Merangin. Kepala UPT Samsat Merangin Roni Paslah saat dikonfirmasi, membenarkan kabar bahwa salah satu tenaga honorer UPT Samsat lulus seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian

Berita Jambi, Merangin

Awal Tahun 2024 Sebanyak 311 Personil Satpol-PP Merangin Dirumahkan, Ini Penjelasan Kasat Shobraini

MERANGIN, JambiSeru.Com – Sebanyak 311 personil Satuan Polisi Pamong Praja (Sapol-PP) Kabupaten Merangin di rumahkan atau putus kontrak. Informasi yang dihimpun, 311 anggota Satpol-PP ini dirumahkan karena masa kontraknya berakhir pada 31 Desember 2023. Berdasarkan surat keputusan Kepala Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Merangin nomor 43 Tahun 2023. Bahwa pada

Berita Jambi, Merangin

Alat Peraga Bertebaran di Fasilitas Umum dan Pohon, Bawaslu Merangin dan Satpol PP Akan Tertibkan

MERANGIN, JambiSeru.Com – Alat Peraga Kampanye (APK) di Kota Bangko, Kabupaten Merangin menggunakan fasilitas umum seperti pagar, tiang listrik hingga pohon apakah melanggar aturan. Hal ini lantas menjadi pertanyaan Warga, APK di beberapa tempat fasilitas umum di kawasan Bangko sangat jelas terlihat, menurutnya jika memang itu melanggar, apa langkah dan

Berita Jambi, Merangin

Kejuaraan Bulutangkis Merangin Open 2023 Resmi Dibuka Pj Bupati H Mukti

MERANGIN, JambiSeru.Com- Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PBSI), menggelar turnamen Merangin Open 2023 dalam rangka memeriahkan hari ulang tahun (HUT) kabupaten Merangin ke-74. Pj Bupati Merangin H Mukti secara resmi buka event bergengsi yang berlangsung di Hall Pemda Merangin mulai dari tanggal 18 sampai dengan 23 Desember 2023. Senin (18/12/2023) pagi.

Berita Jambi, Merangin

Sebanyak 58 Sekolah di Merangin Masih Dijabat Plt Kepsek

MERANGIN, JambiSeru.Com – Puluhan sekolah di Kabupaten Merangin masih dijabat Plt Kepala Sekolah (Kepsek), SD dan SMP di beberapa Kecamatan dalam Kabupaten Merangin. Hal ini diakui Rafdi Kepala Bidang Pendidik dan Tenaga Kependidikan (PTK) Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Merangin, saat dikonfirmasi di ruang kerjanya. Kamis (14/12/2023). “Iya benar, terdapat 58

Berita Jambi, Merangin

Merangin Ikuti Dramband Festival Sumatera Open, 70 Peserta Dilepas Pj Bupati Mukti

MERANGIN, JambiSeru.Com – Pj Bupati Merangin H Mukti melepas sebanyak 70 orang anggota dan official dramband Pelajar Merangin, untuk mengikuti Festival Sumatera Open yang digelar di Kota Jambi, Kamis (14/12/2023). Pada acara pelepasan yang berlangsung di halaman depan rumah dinas bupati Merangin itu, Pj bupati berterimakasih kepada para anggota dan

Berita Jambi, Merangin

Pantau Gudang Logistik KPU, Mukti Pastikan Merangin Siap Gelar Pemilu 2024

MERANGIN, JambiSeru.Com – Pj Bupati Merangin H Mukti memastikan Kabupaten Merangin siap menggelar pesta demokrasi Pemilihan umum (Pemilu) 2024. Hal ini ditegaskan H Mukti setelah memantau langsung kondisi Gudang logistik KPU Merangin, Rabu (13/12/2023). ‘’Tadi sudah kita cek, sebagian kotak surat suara sudah mulai dirakit dan sebagian masih dalam perjalanan

Berita Jambi, Merangin

Ikuti Rapat Akhir RTR Provinsi Jambi 2023, Pj Bupati Merangin Mukti: RDTR-WP Merangin Ada di Lima Pusat

JambiSeru.Com – Pj Bupati Merangin H Mukti bersama Ketua DPRD Merangin Herman Effendi dan Kadis PUPR Zulhifni, mengikuti rapat akhir fasilitasi Rencana Tata Ruang (RTR) daerah Provinsi Jambi 2023, di Ballroom Swiss Belhotel Jambi, Senin (27/11/2023). Rapat yang dibuka Sekda Provinsi Jambi H Sudirman tersebut, mengambil tema ‘’Sinergitas yang Inklusif

Berita Jambi

Polres Merangin Bekuk Dua Pelaku Curanmor yang Resahkan Warga Bangko

MERANGIN, Jambiseru.com – Tim Satreskrim Polres Merangin berhasil membekuk dua pelaku curanmor yang resahkan warga Kota Bangko. Dua pelaku tersebut yaitu RH dan ND. Penangkapan kedua pelaku berawal dari adanya aduan masyarakat. Menanggapi banyaknya keluhan masyarakat tersebut, Satreskrim Polres Merangin langsung bergerak cepat melakukan penyelidikan. Hasilnya, dua pelaku berhasil ditangkap.

Berita Jambi

Baru 5 Bulan Menjabat, Kepsek di Merangin Ini Dicopot Jabatannya

MERANGIN, Jambiseru.com – Baru saja dilantik 5 bulan, Kepsek (Kepala Sekolah) SMPN satu ini, AK, malah dicopot lagi jabatannya oleh Bupati Merangin Mashuri. Untuk diketahui, Bupati Merangin H Mashuri melantik 67 Kepala Sekolah (Kepsek) di lingkungan pemerintah kabupaten Merangin, di lapangan tennis indoor kelurahan Pematang Kandis Bangko, Rabu (29/3/2023) lalu.

Desa Membangun

Kades Guguk Bersama 3 Mahasiswa University of Malaya Tanam 200 Batang Durian Unggul

Jambi Seru – Sebanyak 200 batang bibit durian unggul dengan 5 varietas ditanam di Desa Guguk, Kecamatan Renah Pembarap, Kabupaten Merangin. Durian Unggul tersebut ditanam oleh Kades Guguk bersama 3 mahasiswa University of Malaya pada Rabu (21/9/2022). Dikatakan Kades Guguk, Hijaz, penanaman ratusan bibit durian unggul itu dilakukan bersama 3

Berita Jambi, Merangin

Panlih Wabup Panggil Dinkes dan Direktur RSUD Kolonel Abundjani Bangko

Jambi Seru – Setelah rekomendasi partai pengusung diserahkan oleh Bupati ke DPRD Kabupaten Merangin, Panitia Pemilih (Panlih) sudah mulai bergerak. Kendatipun surat rekomendasi belum sampai ke Panlih. Panlih langsung memanggil pihak Dinas Kesehatan (Dinkes) dam Direktur RSUD Kolonel Abundjani Bangko. Panlih langsung merancang terkait proses tes kesehatan kedua calon, yakni

updates

Daftar Kelurahan – Kecamatan Merangin (Bangko) Jambi

(Update Minggu 28 November 2021, Pukul 15.46 WIB) Daftar Kelurahan – Kecamatan Merangin (Bangko) Jambi Jambiseru.com – Ini adalah daftar mulai dari kelurahan, kecamatan di Kabupaten Merangin (Bangko) Provinsi Jambi. Daftar KECAMATAN di Kabupaten Merangin Provinsi Jambi : JANGKAT BANGKO MUARA SIAU SUNGAI MANAU TABIR PAMENANG TABIR ULU TABIR SELATAN

Jambi

Biaya Pemindahan Tiang Listrik Jembatan di Merangin Tunggu PLN

Jambiseru.com – Meski telah disepakati Pemkab Merangin, BPJN dan PLN ULP Bangko untuk memindahkan tiang listrik PLN yang berdiri di daerah milik jalan (DMJ), namun untuk biaya pemindahan dan pemadaman masih belum diketahui anggarannya, Jumat (19/2/2021). Berita Jambiseru[dot]com Lainnya : Oknum Perwira Polda Jambi Dilaporkan ke Propam, Diduga Serobot Lahan Sebelumnya,

Berita Jambi

Kabupaten Merangin Dianugerahi Penghargaan IGA 2020

Jambiseru.com – Pemerintah Kabupaten Merangin dianugerahi penghargaan Innovative Government Award (IGA) 2020, kategori ‘Kabupaten Sangat Inovatif’ dari Kementrian Dalam Negeri Republik Indonesia (Kemendagri). Penghargaan bergengsi tersebut, diserahkan Sekretaris Badan Penelitian dan Pengembangan (Litbang) Kemendagri Kurniasih, kepada Bupati Merangin H Al Haris di Auditorium Hotel Sultan Jakarta, Jumat (18/12/2020). Dikatakan H

Berita Jambi

Al Haris : Mari Bersama-sama Awasi Dana Desa

Jambiseru.com, Bangko – Mari bersama-sama mengawasi penyaluran dan penggunaan dana desa, sehingga penyaluran dan penggunaan dana desa itu bisa tepat sasaran. Jika ditemukan ada pelanggaran, akan diambil tindakan tegas oleh penegak hukum. Hal tersebut ditegaskan Bupati Merangin H Al Haris, ketika membuka Workshop monitoring, evaluasi penyaluran dan penggunaan dana desa

Advertorial

Kasus Covid-19 Meningkat, Wabup Mashuri : Jangan Ada Lagi Warga Berkerumun

JAMBISERU.COM – Pasca meningkat drastisnya masyarakat Kabupaten Merangin yang terkonfirmasi Covid-19 dalam sepekan terakhir, Pemkab menegaskan, jangan ada lagi terjadi kerumunan massa di tengah-tengah masyarakat. Hal tersebut dikatakan Wabup Merangin H Mashuri saat memberikan pengarahan pada apel kedisiplinan yang diikuti ribuan pegawai, di halaman depan Kantor Bupati Merangin, Senin (14/12/2020).

Berita

Tingkatkan Sinergitas, Kapolres Merangin Silaturahmi Bersama Forwam

Tingkatkan Sinergitas, Kapolres Merangin Silaturahmi Bersama Forwam JAMBISERU.COM – Untuk meningkatkan sinergitas Media dan Polri, Kapolres Merangin AKBP Irwan Andy P. jalin silaturahmi dengan sejumlah organisasi dan forum Wartawan di Bumi Tali Undang Tambang Teliti Merangin. Selasa (20/10/2020) siang. Baca Juga : Asap Hitam Pekat Mengepul di Depan Kantor Gubernur Jambi

Advertorial

H Mashuri : Perda Lansia Merangin Segera Diusulkan

H Mashuri : Perda Lansia Merangin Segera Diusulkan Jambiseru.com, Bangko – Pemkab Merangin segera mengusulkan Peraturan Daerah (Perda) tentang Penyelenggaraan Kesejahteraan Lanjut Usia (lansia), mengingat sekarang ini terkait Lansia tersebut, Pemkab Merangin baru memiliki Peraturan Bupati (Perbup). Hal tersebut ditegaskan Plt Bupati Merangin H Mashuri, ketika menerima rombongan  tamu dari Komisi

Berita

Kapolres Merangin Silaturahmi dengan Ormas dan OKP

Kapolres Merangin Silaturahmi dengan Ormas dan OKP JAMBISERU.COM, Merangin – Untuk menciptakan keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah hukum Polres Merangin, Kapolres Merangin AKBP Irwan Andy P. Menggelar silaturahmi dengan ormas dan organisasi kemasyarakatan pemuda (OKP) di ruang Aula Kantor Dewan Pengurus Daerah (DPD) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI), Kabupaten

Berita, Entertainment, Film

Heboh, Makam di Merangin Dibongkar dan Warga Temukan Bercak Darah

Heboh, Makam di Merangin Dibongkar dan Warga Temukan Bercak Darah JAMBISERU.COM – Warga Desa Bukit Bungkul, Kecamatan Renah Pamenang, Kabupaten Merangin heboh dengan penemuan makam yang dibongkar oleh orang yang tak bertanggung jawab. Tidak diketahui persis motif dan kapan pelaku melakukan pembongkaran itu. Namun warga baru mengetahui jika makam sudah

Berita, Entertainment, Film

Dua Pemuda Pemilik Kebun Ganja di Merangin Tertangkap

Dua Pemuda Pemilik Kebun Ganja di Merangin Tertangkap JAMBISERU.COM – Kepolisian Sektor (Polsek) Lembah Masurai, di dampingi Kasat Narkoba dan Intelkam Polres Merangin, berhasil mengamankan dua pemuda pemilik kebun ganja di Desa Nilo Dingin, Kecamatan Lembah Masurai Kabupaten Merangin. Penangkapan terjadi pada Sabtu (10/10/2020). Baca Juga : Sembuh dari Covid-19, Nunung

Berita, Pilgub

Infrastruktur di Masa Bupati Al Haris, dari Stadion Hingga Jalan Rigit Beton SPC

Infrastruktur di Masa Bupati Al Haris, dari Stadion Hingga Jalan Rigit Beton SPC Jambiseru.com, Merangin – Dr H Al Haris sudah dua periode menjabat sebagai Bupati Merangin. Calon Gubernur Jambi nomor urut 3 berpasangan dengan Abdullah Sani ini, menunjukkan hasil pembangunan yang memuaskan dari sisi infrastruktur. Baca Juga : Abdullah Sani

Berita, Pilgub

Blusukan ke Pasar, Al Haris Rasakan Kesulitan Ekonomi Dampak Covid-19

Blusukan ke Pasar, Al Haris Rasakan Kesulitan Ekonomi Dampak Covid-19 Jambiseru.com, Jambi – Di tengah kesibukan dalam masa kampanye, Al Haris calon gubernur Jambi nomor urut 3 menyempatkan blusukan ke Pasar Bawah Bangko, Jumat (2/10/2020) pagi. Haris yang berpasangan dengan Abdullah Sani di Pilgub Jambi 2020 ini menyempatkan minum kopi

Advertorial

Merangin Peringati Hari Kesaktian Pancasila

Merangin Peringati Hari Kesaktian Pancasila Jambiseru.com, Bangko – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Merangin, memperingati Hari Kesaktian Pancasila tahun 2020, yang dipusatkan pada upacara di halaman depan Kantor Bupati Merangin, Kamis (01/10). Tampil sebagai inspektur upacara yang pesertanya barisan dari TNI, Brimob, Polisi dan Korpri tersebut, Plt Bupati Merangin H Mashuri. Upacara

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.