Warga Desa Kuning Gading Bungo Solid Menangkan Haris-Sani

desa kuning gading
Calon wakil gubernur Jambi nomor urut 3, Abdullah Sani silaturahmi bersama masyarakat Desa Kuning Gading.Foto: Jambiseru.com

Jambiseru.com – Setelah menghadiri konsolidasi internal DPD PAN Bungo, calon wakil gubernur Jambi Abdullah Sani melanjutkan bersilaturahmi dengan warga di Desa Kuning Gading, Kecamatan Pelepat Ilir.

Berita Jambiseru[dot]com Lainnya : Ini Daftar Rombongan Menteri Edhy Prabowo, Ada Ali Ngabalin

Kedatangan cawagub yang berpasangan dengan Al Haris ini disambut hangat warga dan tokoh masyarakat Desa Kuning Gading.

Bacaan Lainnya

Berita Jambiseru[dot]com Lainnya : Dua Wanita Dibawah Umur di Merangin Terjaring Operasi Pekat

Ketua Wisnumurti Provinsi Jambi ini dihadapan warga yang hadir memohon bantuan ke warga untuk bersamas-sama memenangkan dirinya dak Pak Al Haris di Pilgub Jambi 9 Desember mendatang.

Berita Jambiseru[dot]com Lainnya : Menteri Edhy Prabowo Ditangkap KPK Saat Tiba dari Honolulu, Amerika Serikat

“Kulo nyuwon pamit, nyuwon izin. Mohon bantuan untuk sama-sama memenangkan saya dan Pak Haris, kita sama-sama doa dan ikhtiar,” kata Yai Sani sapaan akrab Abdullah Sani, Rabu (25/11/2020).

Berita Jambiseru[dot]com Lainnya : PAN Bungo Gelar Konsolidasi Internal Bersama Cawagub Abdullah Sani

Winarno, salah satu warga Desa Kuning Gading menegaskan jika mereka meyakini bahwa pasangan Haris-Sani ini adalah yang terbaik untuk Provinsi Jambi.

Berita Jambiseru[dot]com Lainnya : Selain Uang, Ternyata Ini Penyebab Perempuan di Merangin Buat Video Syur

“Sekarang kita ajak keluarga dan kerabat untuk memenangkan Haris-Sani. Dan nanti 9 Desember, kita coblos nomor 3,” ujarnya. (*)

Pos terkait