Berita

Antisipasi Kelangkaan Minyak Goreng Pemkab Batanghari Koordinasi ke Bulog

BATANGHARI, Jambiseru.com– Guna mengantisipasi kelangkaan minyak goreng jelang Ramadhan, Pemerintah Kabupaten Batanghari berkoordinasi dengan Kanwil Bulog Jambi. Koordinasi ini dilakukan guna menggelar pasar murah dalam rangka menjaga stabilitas harga dan pasokan barang. “Iya, berdasarkan hasil pantauan petugas kita di lapangan di delapan kecamatan, pasokan minyak goreng merk minyakita sudah mulai

Opini

Opini Musri Nauli : Pabrik Minyak Goreng

Jambi Seru – Disaat menandatangani Kerjasama Pemprov Jambi dengan PTPN VI, Al Haris sebagai Gubernur Jambi kemudian mengusulkan PTPN Jambi mendirikan pabrik minyak sayur (minyak goreng) di Jambi. Menurut Al Haris, harapan kepada PTPN yang merupakan badan usaha milik negara dapat merambah usahanya untuk produksi minyak goreng. Tidak semata-mata hanya

Berita

Minyak Goreng Curah dengan Merek MinyaKita Diluncurkan, Segini Harganya

Jambiseru.com –  Kementerian Perdagangan (Kemendag) resmi meluncurkan minyak goreng curah kemasan sederhana dengan merek MinyaKita. Minyak goreng curah kemasan sederhana dihargai sebesar Rp14.000/liter. Menteri Perdagangan, Zulkifli Hasan mengatakan, peluncuran MinyaKita ini merupakan solusi dari langka dan tingginya harga minyak goreng di pasaran. “Tentu kita bersyukur pagi ini kita melakukan sesuatu yang penting,

Berita

Beli Minyak Goreng Pakai PeduliLindungi, Wakil Rakyat: Bukan Memudahkan Masyarakat

Jambiseru.com – Pembelian minyak goreng diwajibkan menggunakan aplikasi PeduliLindungi mendapat sorotan dari berbagai pihak. Kekinian, anggota DPRD Kabupaten Lebak Komisi II menyoroti soal kebijakn pemerintah terkait minyak goreng. Anggota DPRD Lebak Komisi II, Ada Firdaus menilai, jika minyak goreng curah rakyat yang diperuntukan bagi masyarakat berpenghasilan rendah serta usaha mikro

Berita

Pengusaha Minyak Goreng Indonesia Dikumpulkan Luhut: Ini Hasil Pertemuannya

Jambi Seru – Dalam upaya menyelesaikan permasalahan miyak goreng, seluruh pengusaha minyak goreng Indonesia di kumpulkan Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves), Luhut Binsar Pandjaitan. Dalam pertemuan tersebut, dibahas beberapa kebijakan yang akan diambil pemerintah dan pengusaha. Salah satunya yakni pemerintah mempercepat ekspor dengan menempuh berbagai kebijakan, dengan

Berita

Menyusul Minyak Goreng, Harga Mie Instan di Indonesia Bakal Naik

Jambi Seru – Menyusul minyak goreng, harga mie instan di Indonesia bakal naik. Ini terjadi setelah pemerintah India melarang ekspor gandum. Akibat larangan tersebut, pasokan gandum ke Indonesia akan mengalami pengurangan. Baca juga: Harga Sawit Hari Ini Diketahui, India merupakan produsen gandum No. 2 terbesar di dunia setelah China. Kapasitas

Berita Jambi, Muaro Jambi

Vaksinasi Massal di Tangkit, Warga Dikasih Minyak Goreng 2 Liter

Jambi Seru – Dalam rangka percepatan Vaksinasi Booster di Kabupaten Muaro Jambi, Dinas Kesehtaan Provinsi Jambi bekerjasama dengan Dinas Kesehatan Muaro Jambi, hari ini, Rabu (27/4/2022) melaksanakan Vaksinasi massal. Vaksinasi massal dilakukan di Desa Tangkit, Kecamatan Sungai Gelam, Muaro Jambi. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Muaro Jambi, Afifuddin mengatakan, Vaksinasi massal

Berita

Menteri Perdagangan Berpotensi Diperiksa Terkait Kasus Mafia Minyak Goreng

Jambi Seru – Pihak Kejaksaan Agung (Kejagung) kian serius melakukan pengembangan kasus mafia minyak goreng. Kejagung telah menetapkan sejumlah nama sebagai tersangka dan memeriksa sejumlah pihak lainnya. Bahkan Menteri Perdagangan juga berpotensi untuk diperiksa terkait asus mafia minyak goreng ini. Sebelumnya, Kejagung telah menetapkan Dirjen Daglu Kemendag berinisial IWW sebagai

Berita

Ini Daftar Pejabat Kemendag dan Pihak Perusahaan yang Terseret Kasus Minyak Goreng

Jambi Seru – Kasus mafia minyak goreng yang berhasil diungkap Kejaksaan Agung (Kejagung) cukup mengejutkan publik. Sebab beberapa nama yang terseret kasus tersebut merupakan pejabat di Kementrian Perdagangan (kemendag). Selain itu, kejaksaan juga menetapkan status tersangka pada sejumlah petinggi perusahaan swasta. Dikatakan Jaksa Agung, ST Burhanuddin, dalam kasus ini pihaknya

Berita Jambi

Dinsos Merangin Klaim Blt Minyak Goreng sudah Didistribusikan

Jambi Seru – Dinas Sosial Kabupaten Merangin, mengklaim Bantuan Langsung Tunai (BLT) Januari-Maret 2022 sudah disalurkan. Hal tersebut dikatakan Elvis, Kepala Dinsos PPA Merangin, melalui Ansory Kasi Penanggulangan Kemiskinan, bahwa untuk bantuan dari pemerintah triwulan pertama 2022 sudah tersalurkan. “Bantuan Blt dan Covid bulan januari hinga maret sudah disalurkan 100

Berita Jambi

Mau Minyak Goreng Gratis di Jambi? Baca Berita Ini

Jambi Seru – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jambi berencana akan membagikan sebanyak 25 ribu minyak goreng ke masyarakat. Tapi, ikuti syaratnya. Sebanyak 25 ribu minyak goreng tidak akan dibagikan oleh pemerintah dengan sia-sia. Namun, masyarakat harus mengikuti syaratnya. Pembagian minyak goreng gratis ini kepada masyarakat Jambi merupakan program dari Gubernur Jambi,

Berita

7 Perusahaan Minyak Goreng Abaikan Panggilan KPPU Terkait Mafia Kartel

Jambi Seru – Sebanyak 7 perusahaan minyak goreng di Indonesia abaikan panggilan Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU). Pemanggilan tersebut dilakukan, sebagai agenda pemeriksaan terkait adanya dugaan mafia kartel dan kelangkaan minyak. Menurut Direktur Investigasi KPPU, Gopprera Panggabean, selama periode 6 hingga 8 April 2022, seharusnya ada 9 perusahaan yang dipanggil

Berita

Presiden Jokowi Salurkan Bantuan Minyak Goreng

Jambi Seru – Presiden RI Jokowi (Joko Widodo) mengumumkan bahwa pemerintah bakal menyalurkan bantuan langsung tunai (BLT) minyak goreng untuk masyarakat. BLT yang bakal diberikan kepada masyarakat itu senilai Rp 300 ribu untuk tiga bulan. Jokowi menyebut BLT minyak goreng akan mulai disalurkan mulai April 2022. “Pemerintah akan memberikan bantuan

Berita

Sekjen PDI Perjuangan Peragakan Buat Minyak Kelapa Pengganti Minyak Goreng

Jambi Seru – Sekjen PDI Perjuangan, Hasto Kristiyanto, peragakan cara buat minyak kelapa sebagai pengganti minyak goreng. Hal itu ditunjukkan Hasto dalam acara Demo Masak tanpa minyak goreng yang digelar di Sekolah Partai PDIP, Lenteng Agung, Jakarta Selatan, Senin (28/3/2022). Pantauan Suara.com (media partner Jambiseru.com) di lokasi, tampak Hasto serta

Berita

Megawati Demo Masak Tanpa Minyak Goreng

Megawati Demo Masak Tanpa Minyak Goreng Jambi Seru – Ketua Umum PDI Perjuangan (PDIP), Megawati Soekarnoputeri, akan membuka acara demo masak tanpa minyak goreng. Acara ini digelar di sekolah partai DPP PDIP, Lenteng Agung, Jakarta Selatan, pada Senin (28/3/2022) besok siang. Sekretaris Jenderal DPP PDIP, Hasto Kristiyanto, mengatakan acara tersebut

Berita

Alami Kelangkaan, Polisi Ungkap Dugaan Penimbunan Minyak Goreng

Jambi Seru – Minyak goreng di sebagian besar wilayah Indonesia mengalami kelangkaan. Hal itu membuat masyarakat kesulitan mendapatkan barang tersebut. Polisi baru-baru ini mengungkap dugaan penimbunan dan penyelewengan pendistribusian minyak goreng oleh pelaku usaha di sejumlah wilayah di Indonesia dari Sumatera Utara, Nusa Tenggara Timur, dan Sulawesi Selatan. Baca juga

Berita Jambi

Ini Jadwal Operasi Pasar di Merangin, Minyak Goreng Rp 14 Ribu Per Kilo

Jambi Seru – Menindaklanjuti mahal dan langkanya minyak goreng di Merangin, Pemerintah Kabupaten Merangin beserta Bulog Cabang Sarko (Sarolangun Bangko) akan menggelar Operasi Pasar (OP). Keputusan Operasi Pasar ini berdasarkan hasil pertemuan rapat koordinasi Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) di ruang Asisten II Setda Merangin, Senin (21/2/2022) Dikatakan Kepala Cabang

Berita, Nasional

Awal Tahun 2020, Minyak Goreng Kemasan Ada di Pelosok Desa

JAMBISERU.COM – Kebijakan penghentian produksi minyak goreng curah perlu disikapi positif, lantaran banyak minyak goreng tersebut dibuat dari olahan minyak goreng bekas. BACA JUGA: WNI Dibakar Hidup-hidup Suaminya di Kuwait Pernyataan tersebut disampaikan Menteri Perdagangan (Mendag) RI Enggartiasto Lukita di sela 12th ANRPC Annual Rubber Conference di Hotel Tentrem Yogyakarta

Berita, Nasional

Larang Dijual Curah, Mendag Pastikan Harga Minyak Goreng Kemasan Tak Mahal

JAMBISERU.COM – Mulai tahun depan tak ada lagi peredaran minyak goreng curah. Nantinya, semua jenis minyak goreng akan dijual dalam bentuk kemasan. BACA JUGA: Menteri Perdagangan Sebut Minyak Goreng Curah Tidak Sehat Namun, Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukita menjamin harga minyak goreng tak mahal jika dijual dalam kemasan. Dia menyatakan harga

Berita, Nasional

Menteri Perdagangan Sebut Minyak Goreng Curah Tidak Sehat

JAMBISERU.COM – Kementerian Perdagangan (Kemendag) akan memberlakukan larangan peredaran minyak goreng curah mulai Januari 2020 mendatang. Sehingga, mulai tahun depan seluruh minyak goreng dijual dalam bentuk kemasan. BACA JUGA: Larang Dijual Curah, Mendag Pastikan Harga Minyak Goreng Kemasan Tak Mahal Namun bukan tanpa alasan Kemendag melarang peredaran minyak goreng curah.

Berita, Nasional

Mulai Tahun Depan, Tak Ada Lagi Peredaran Minyak Goreng Curah

JAMBISERU.COM – Kementerian Perdagangan (Kemendag) mewajibkan para produsen menjual minyak goreng dalam bentuk kemasan. Aturan tersebut akan mulai berlaku sejak Januari 2020 nanti, sehingga ke depan tak akan ada lagi minyak goreng curah yang beredar. BACA JUGA: Menteri Perdagangan Sebut Minyak Goreng Curah Tidak Sehat Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukita mengatakan,

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.