Mall di Palembang Heboh, Seorang Pria Tembakkan Airsoft Gun di Keramaian

Ilustrasi airsoft gun. (Suara.com)
Ilustrasi airsoft gun. (Suara.com)

“Saya emosi karena handphone itu sebelum di konter itu bagus, tapi setelah diservis handphone rusak. Padahal hanya minta memperbaiki lupa password handphone Iphone saja,” terangnya.

Baca Juga : Tangapi Wacana Jokowi Jadi Cawapresnya, Prabowo Tertawa

Pelaku Angga juga mengaku bahwa airsoft gun tersebut dibelinya seharga Rp 4,5 juta di Perbakin dan telah memilikinya lima bulan terakhir. (tra)

sumber : suara.com (Media Partner Jambiseru.com)

Pos terkait