Nyanyikan, Lirik Lagu Hidupku Selalu Bahagiamu – Dadali

lagu hidupku selalu bahagiamu dadali.
Lagu Hidupku Selalu Bahagiamu - Dadali.Foto: Capture Youtube

Jambiseru.com – Nyanyikan, Berikut Lirik Lagu Hidupku Selalu Bahagiamu – Dadali.

Lama sudah ku denganmu
Pahit-manis t’lah terlewati
Kau dan aku t’lah ikat janji
Sampai tua nanti

T’lah kuberikan semua
Apa yang engkau impikan
Walau terhenti nafasku
Semua demi kamu

Bacaan Lainnya

Hidupku ‘kan s’lalu bahagiakanmu
Diriku ‘kan s’lalu menjagamu
Cintaku padamu
Tak terhalang oleh waktu

Tuhan, kabulkanlah semua doaku
Ku ingin dia jadi pendampingku
Sampai akhir nanti
Dia temani hidupku

T’lah kuberikan semua
Apa yang engkau impikan
Walau terhenti nafasku
Semua demi kamu

Hidupku ‘kan s’lalu bahagiakanmu
Diriku ‘kan s’lalu menjagamu
Cintaku padamu
Tak terhalang oleh waktu

Tuhan, kabulkanlah semua doaku
Ku ingin dia jadi pendampingku
Sampai akhir nanti
Dia temani hidupku

Wo-oh
Oh-ho
Hu-uh-uh

Oh, hidupku ‘kan s’lalu bahagiakanmu
Diriku ‘kan s’lalu menjagamu
Cintaku padamu
Tak terhalang oleh waktu

Tuhan, kabulkanlah semua doaku
Ku ingin dia jadi pendampingku
Sampai akhir nanti
Dia temani hidupku

Sampai akhir nanti
Dia temani hidupku

(fok)

Pos terkait