Sementara itu, Gubernur Jambi Al Haris turut mengucapkan selamat Hari Jadi Kecamatan Pangkalan Jambu ke 15. Ia berharap ke depannya bisa lebih megah dengan kesenian dan budaya.
“Kita berharap kedepannya, semoga acara ini bisa lebih megah dengan kesenian, budaya dan adat. Selamat Ulang Tahun ke 15 Kecamatan Pangkalan Jambu,” kata mantan Bupati Merangin dua periode itu. (edo)












