Singapore Open 2022: “Perang Saudara” Indonesia

Pebulu tangkis ganda putra Indonesia Daniel Marthin (kanan) dan Leo Rolly Carnando
Pebulu tangkis ganda putra Indonesia Daniel Marthin (kanan) dan Leo Rolly Carnando. (Ist)

Di partai final, Leo/Daniel masih akan menunggu calon lawannya yang juga merupakan wakil Indonesia yakni Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani dan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto yang akan saling berjibaku di babak semifinal.

Torehan itu membuat sektor ganda putra Indonesia sudah dipastikan menggenggam satu gelar juara di ajang Singapore Open 2022. (nas)

Sumber: Suaracom (partner Jambiserucom)

Bacaan Lainnya

Pos terkait