Doa Menyambut Sore Hari

Berdoa untuk Kesehatan
Ilustrasi. (Ist)

Doa Menyambut Sore Hari

Jambiseru.com –  Pada sore hari kebanyakan orang berhenti dari aktifitas dengan kembali ke tempat tinggalnya untuk beristirahat. Ada baiknya untuk menyambut sore hari dan mengakhiri aktivitas dengan berdoa. Berikut doanya…

Baca Juga : Doa Naik Kendaraan

Bacaan Lainnya

اَللّٰهُمَّ بِكَ اَمْسَيْنَا وَبِكَ اَصْبَحْنَا وَبِكَ نَحْيَا وَبِكَ نَمُوْتُ وَاِلَيْكَ الْمَصِيْرُ

Alloohumma bika amsainaa wa bika ashbahnaa wa bika nahyaa wa bika namuutu wa ilaikal mashiir

Artinya : “Ya Allah, karena Engkau kami mengalami waktu petang dan waktu pagi, karena Engkau kami hidup dan mati dan kepada-Mu juga kami akan kembali.”

(ndy)

Sumber: Doaharianislami.com

Pos terkait