“Chika bertemu (dengan N), berpelukan lalu menangis,” kata Kasatreskrim AKBP Ridwan Soplanit di Polres Metro Jakarta Selatan, Kamis (21/4/2022).
Rico Valentino yang melihat Chandrika Chika menangis akhirnya spontan melakukan pemukulan ke Nuralamasyah. (ris)
Sumber: suara.com (media partner jambiseru.com)











