Penghitungan Suara Pilkades Kungkai Usai: Ini Pemenangnya

Pilkades Desa Kungkai
Penghitungan suara pilkades Desa Kungkai.Foto:; Rizki/Jambiseru.com

Jambi Seru – Sebanyak 172 Desa dalam Kabupaten Merangin, hari ini melaksanakan Pilkades serentak. Sabtu (14/5/2022).

Salah satu Desa yang melaksanakan Pilkades yakni, Desa Kungkai Kecamatan Bangko, panitia pemilihan sudah melakukan penghitungan suara dari 5 TPS.

Calon Kades nomor urut 1. Riko Hartanto meraih suara terbanyak dengan perolehan 809, sedangkan Calon Kades nomor urut 2. Bujang meraih 769 suara, dan diikuti Edwar Calon Kades nomor urut 3. dengan 528 suara.

Bacaan Lainnya

Sebanyak 2.071 suara sah dari 2.491 jumlah Daftar Pemilih Tetap di Desa Kungkai.

TPS Dusun Kelumbu

1 Riko Hartanto: 122 suara
2 Bujang Tiaro: 150 suara
3 Edwar: 133 suara

Suara tidak sah: 9

TPS Dusun Simpang

1 Riko Hartanto: 124 suara
2 Bujang Tiaro: 88 suara
3 Edwar: 55 suara

TPS Dusun Kincir-Jelmu

1 Riko Hartanto: 145 suara
2 Bujang Tiaro: 167 suara
3 Edwar: 114 suara

TPS Dusun Kebun Nanas

1 Riko Hartanto: 183 suara
2 Bujang Tiaro: 151 suara
3 Edwar: 91 suara

TPS Dusun Tengah – Sawah

1 Riko Hartanto: 235 suara
2 Bujang Tiaro: 213 suara
3 Edwar: 135 suara

Suara tidak sah: 11

Pos terkait